RPP DARING MENGKLASIFIKASIKAN MAHKLUK HIDUP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP DARING)

Nama Madrasah: 
Mata Pelajaran:IPA
Kelas/Semester:VII/Ganjil
Materi Pokok/Sub Materi:KD 3.2 Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati.
Tahun Pelajaran:2020/2021
Alokasi Waktu::2JP (Pertemuan 7)
  1. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat memahami konsep/menganalisis/menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan KD 3.2 Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati

  • Strategi Pembelajaran
  • Sesuai anjuran pemerintah untuk belajar dari  rumah di tengah wabah Covid 19, aktivitas siswa akan lebih banyak dilakukan di lingkungan keluarga.
  • LKS dapat dibagikan di WhatsApp grup kelas atau email guru mata pelajaran.
  • LKS aktifitas siswa tersebut dikumpulkan dalam bentuk file (Microsoft Word/Pdf) ataupun tulis tangan disertakan bukti aktivitas dalam bentuk foto.
  • Siswa diberikan waktu maksimal 7 hari untuk mengerjakan, mulai dari saat tugas diberikan.
  • Media, Alat/Bahan dan Sumber Belajar
Media:WA/Google Classroom/Google Form
Alat/Bahan:Handphone, Alat tulis (buku/kertas, pulpen), LKS
Sumber:Buku Guru dan Buku Siswa IPA Kelas VII Kemdikbud Tahun 2017 Bab 2 PR IPA Kelas VII/1 Intan Pariwara Tahun 2020 Bab 2
  • Kegiatan Pembelajaran
  • Guru membuat soal ulangan di google form kemudian mengupload di google classroom.
  • Siswa mengerjakan soal ulangan di google form
  • Penilaian
  • Kesesuaian hasil kerja yang dibuat dengan materi/tema
  • Kesungguhan dalam mengerjakan tugas
  • Tanggungjawab dalam mengerjakan tugas
  • Ketepatan waktu
 , 13 Juli 2020
Kepala Madrasah         NIP.Guru IPA         NIP.

Tinggalkan komentar